SAS & PAS GASAL 2023/2024
PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) dan SUMATIF AKHIR SEMESTER GASAL TAHUN PELAJARAN 2023/2…
MA NU Raden Umar Sa'id merupakan lembaga pendidikan menengah atas yang sedang berkembang di kawasan Kota Kudus, berdiri sejak 2006 telah mengalami perkembangan yang pesat. Didirikan oleh para Ulama' dan tokoh pendidikan Muria Kudus dengan cita-cita luhur untuk mengembangkan ajaran Islam ala Ahlussunah Wal Jama'ah. Melanjutkan perjuangan Waliyullah Sunan Muria yang merupakan guru besar pendidikan agama di kawasan Muria dan sekitarnya, serta sebagai lembaga pendidikan yang mempersiapkan generasi muda untuk menghadapi era globalisasi dengan bekal ilmu pengetahuan , teknologi dan keterampilan yang dilandasi jiwa yang religius dan Islami.
Berdirinya MA NU Raden Umar Sa’id Colo dilatar belakangi adanya keinginan dari tokoh masyarakat sekaligus tokoh agama
Terwujudnya Peserta didik yang religius, Berakhlak Mulia, Unggul Dalam Prestasi dan Mandiri
MA NU Raden Umar Sa'id merupakan lembaga pendidikan menengah atas yang sedang berkembang di kawasan Kota Kudus, berdiri sejak 2006 telah mengalami perkembangan yang pesat
Tersedia fasilitas sarana dan prasarana yang menunjang proses belajar dan mengajar di MA NU Raden Umar Sa'id
Madrasah Aliyah NU Raden Umar Sa'id Kudus menyelenggarakan pembelajaran berbasis Kurikulum 2013 dengan 2 (Dua) Peminatan (Jurusan)
Untuk menampung potensi, bakat, kemampuan serta pengembangan karakter peserta didik Madrasah Aliyah NU Raden Umar Sa'id memberikan bekal keterampilan melalui kegiatan Extrakurikuler
MA NU Raden Umar Sa’id membuka program unggulan pondok pesantren “RADEN UMAR SA’ID” bagi peserta didik putra. Melalui proses penjaringan dan seleksi siswa yang memiliki kemauan tinggi untuk mendalami ajaran agama islam.
Di ponpes Raden Umar Sa'id para santri dibekali dengan berbagai macam ilmu yang bersumber dari kitab kuning karya para ulama di berbagai bidang, antara lain Tafsir, Hadits, Tauhid, Fikih, Akhlak dan Tasawuf, Nahwu serta Tarikh
Program Tahfidz Al-Qur'an diasuh oleh ustadz hafidz yang bersanad kepada KH. Arwani Amin Kudus.
PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) dan SUMATIF AKHIR SEMESTER GASAL TAHUN PELAJARAN 2023/2…
Sejarah Hari Guru Nasional berkaitan dengan terbentuknya organisasi Persatuan Guru Rep…
شَهْرُ رَمَضَانَ الَّذِيْٓ اُنْزِلَ فِيْهِ الْقُرْاٰنُ هُدًى لِ…
Ramadhan yang sebentar lagi akan tiba memiliki tanggapan yang beragam dari umat …
Ilmu dan adab adalah Fondasi Peradaban yang Mulia
Hidup adalah pengabdian dan Perjuangan. Hidup sempurna adalah yg dilandasi Ilmu dan Taqwa